Push Gaming Hadirkan Shamrock Saints, Tema Populer dengan Max Win 10.000x

Push Gaming Hadirkan Shamrock Saints, Tema Populer dengan Max Win 10.000x

Provider Push Gaming kembali merilis game dengan tema populer, kali ini bernama Shamrock Saints yang mempunyai max win 10.000x dan fitur beragam.

Shamrock Saints merupakan salah satu game dari Push Gaming yang kehadirannya cukup membuat para pemain penasaran. Hal tersebut bukan tanpa sebab, lantaran slot video dengan grid 5×4 ini mempunyai 20 paylines (garis pembayaran) dengan max win luar biasa, bahkan 10.000x taruhan.

Beberapa fitur menarik juga tersedia di slot ini seperti Chest Feature, Token, dan temanya populer sehingga para pemain lebih bersemangat untuk menyelesaikan permainan.

Informasi Shamrock Saints

Push Gaming sebagai pemasok game online populer dalam industri igaming berkomitmen untuk selalu menawarkan permainan yang menghibur bagi para pemain. Push Gaming diketahui telah merilis beberapa slot dengan tema leprechaun, salah satunya ialah Shamrock Saints.

Portofolio dari Push Gaming sudah tidak perlu lagi dipertanyakan, bagaimana tidak hingga saat ini sudah ada ratusan slot populer versi mobile yang bisa anda mainkan kapan saja. Bahkan orang-orang di seluruh dunia pun dapat mengaksesnya. Shamrock Saints jadi slot terbaru mereka dengan perilisan perdana pada 5 Maret 2024 nanti.

Provider konten inovatif bisnis-ke-bisnis untuk market kasino online ini juga diketahui telah akuisisi operasinya oleh LeoVegas Group dan MGM Resorts International pada bulan September. Sebelumnya di awal bulan Juli, provider ini telah menyetujui perjanjian akan kemitraan konten dengan bet365.

Spesifikasi Shamrock Saints

Ketahui spesifikasi dari slot Shamrock Saints sebelum anda memutuskan untuk memainkannya.

  • Jumlah gulungan : 4
  • Jumlah baris : 5
  • Volatilitas / varians : Sedang
  • Jumlah garis pembayaran (paylines) : 20
  • Maksimal kemenangan (max win) : 10.000x taruhan
  • Taruhan minimal dan maksimal : 0,20 hingga 50
  • Tanggal rilis game : 5 Maret 2024

Gameplay dan Fitur

Visual grafis slot Shamrock Saints cerah dengan, bertema leprechaun yang tidak bisa diam dan punya tekat untuk mencuri dan mengunjungi kedai lokal. Kalau anda termasuk pemain yang sering mencoba slot dari Push Gaming tentu tidak asing dengan gameplay dari slot yang satu ini karena mirip dengan judul-judul sebelumnya dari provider tersebut.

Slot dengan grid 5×4 dengan 20 winline memberikan anda kemenangan maksimal sebesar 10.000x taruhan. Mampu menghasilkan pengalaman bermain yang seru dan menegangkan namun tidak meninggalkan kesan menarik. Jika anda senang dengan slot yang punya gameplay memicu adrenalin, kami sarankan untuk mencoba slot ini.

Anastasiia Mysan selaku Produser Push Gaming menginformasikan bahwa slot ini memberikan pengalaman bermain game yang “hidup” dan berbeda dari sebelumnya karena penuh dengan aksi. Soundtrack nyaman di telinga akan menemani player selama bermain untuk meraih kemenangan.

Published by

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *