Game ber-grid tema Mesir kuno, Ras Reckoning menghadirkan 3 fitur unggulan, apa saja ya?
Apakah anda termasuk penggemar game bertema Mesir kuno? Jika iya, Ras Reckoning karya Play’n GO ini dapat dijadikan pilihan. Resmi dirilis beberapa minggu lalu membuat banyak pemain menunggu lama kehadirannya, mari kita simak gameplay serta fitur keren yang ada di dalamnya.
Detail Game Ras Reckoning by Play’n GO
Play’n GO mencipitakan Ras Reckoning dengan 3 fitur unggulan yaitu Divine Frames, Cascading Wins, dan pertempuran ketika fitur Free Spins diaktifkan. Yang pasti ketiga fitur tersebut akan membantu anda mendapatkan kemenangan bernilai besar, asalkan anda bisa memanfaatkannya dengan baik ya.
Provider Play’n GO membuat game ini berbeda dengan judul mitologi Mesir lainnya, umumnya permainan dengan tema tersebut lebih ke penjelajahan di piramida atau mencari benda berharga. Namun di Ras Reckoning para pemain akan menyaksikan pertempuran epik antara Ra sang dewa matahari dan Apophis yang merupakan sosok ular raksasa.
Cascading Wins Mechanic
Ras Reckoning dijalankan pada grid berukuran 6×5 dengan mekanisme Cascading Wins yang ikonik dan begitu banyak digemari oleh para pemain. Divine Frames Feature berfungsi melacak seberapa besar kekuatan Ra dan nilainya terus meningkat lewat level perunggu, perak, maupun emas sejalan dengan kemenangan beruntun.
Ra Blessing Symbol mampu mengaktifkan Divine Frames tersebut yang selanjutnya mengungkap hadiah berupa Multiplier Clash, guci (jars), atau koin. Pastinya hadiah-hadiah tersebut harus anda dapatkan agar keuntungan lebih besar bisa diraih.
Hadirkan Fitur Menarik
Mega Drop fungsinya menghapus semua simbol yang cocok dalam grid permainan di luar Cluster Win (klaster kemenangan) awal. Kemudian di sesi putaran gratis alias Free Spins, fitur Divine Frames sifatnya persisten dan tetap terbawa ketika spin berlangsung.
Mode Divine Red Eclipse bisa dipicu secara acak yang menjadikan fitur Divine Frames sebagai Super Sticky. Sebenarnya Ras Reckoning menjadi bagian dari portofolio game bertema Mesir kuno dari provider Play’n GO dengan fokus utama lebih ke alur cerita dan narasinya.
Apa Kata Pengembang?
Magnus Wallentin selaku Games Ambassador di Play’n GO, mengatakan bahwa:
“Game Ras Reckoning sebagai cerminan dari gairah kami untuk menggabungkan alur cerita yang tematik dengan fitur-fitur inovatif di dalamnya. Kehadiran Divine Frames terus berkembang dan mekanisme Mega Drop mampu menciptakan dampak serta momentum nyata di setiap Cluster Wins.”
Kesimpulan
Ras Reckoning dari Play’n GO menghadirkan gameplay experience bertema Mesir yang lebih deep dengan fokus ke alur cerita, mekanisme grid modern, dan progresif akan fitur unggulan. Kombinasi dari Divine Frames, Cascading Wins, dan Free Spins berpadu elemen persistensi menghadirkan gameplay lebih dinamis dan penuh nuansa ketegangan.
Provider memang sengaja merilis game ini dengan pendekatan khasnya dan inovasi mekanisme kuat. Ras Reckoning kami rasa berhasil menjadi tambahan solid untuk portofolio Play’n GO bertema mitologi Mesir.

Tinggalkan Balasan